• Sabtu, 23 September 2023

Kembalikan Tubuh Idealmu dengan Mengonsumsi Buah Sehat Ini

- Rabu, 31 Mei 2023 | 17:16 WIB
Salah satu manfaat buah kiwi dapat meningkatkan kesehatan jantung. (Pexels/ Anthony : ))
Salah satu manfaat buah kiwi dapat meningkatkan kesehatan jantung. (Pexels/ Anthony : ))

BANDUNG NEWS - Memiliki tubuh gemuk bagi sebagian orang merupakan hal yang sangat mengganggu penampilan. Tidak hanya itu, tubuh gemuk atau tidak ideal juga sangat tidak baik untuk kesehatan.

Salah satu cara terbaik untuk mendapatkan tubuh ideal adalah dengan cara melakukan diet sehat. Diet yang dilakukan dengan benar sangat baik untuk kesehatan. Ada beberapa bahan alami yang bisa kamu konsumsi untuk diet, yaitu buah-buahan.

Diet sehat yang dibantu dengan olahraga dan konsumsi makanan sehat akan membantu kamu untuk mendapatkan berat badan ideal. Mengonsumsi buah-buahan yang tepat ternyata sangat ampuh untuk menurunkan berat badan.

Lalu buah apa saja yang cocok untuk diet sehat? Berikut akan dipaparkan beberapa buah-buahan sehat yang sangat cocok bagi kamu yang sedang melakukan diet sehat.

Baca Juga: Modus Guru Ngaji Cabuli 12 Santriwati di Bandung, Satu Santri Sempat Dinikahi

Apel

Apel merupakan salah satu jenis buah-buahan sehat yang sangat cocok untuk diet. Apel memiliki kalori yang rendah dan tinggi serat. Bahkan menurut penelitian, satu buah apel dengan berat 223 gram memiliki 5,3 gram serat.

Cara mengonsumsi apel untuk diet sangatlah mudah. Kamu bisa menjadikannya jus apel, atau dimakan langsung. Apel juga sangat cocok dijadikan camilan penganti nasi.

Kiwi

Buah kiwi juga salah satu buah yang sangat cocok untuk diet sehat. Kiwi memiliki nutrisi yang sangat tinggi sehingga bagik untuk kesehatan tubuh.

Buah kiwi juga memiliki kandungan vitamin C, E, asam folat, dan serat yang cukup banyak dan diperlukan tubuh. Menurut penelitian, buah kiwi sangat baik untuk mengontrol gula darah dan memperlancar kesehatan usus.

Baca Juga: Serahkan Penghargaan Paritrana Award Tingkat Jabar, Uu Ruzhanul: Perhatikan dan Lindungi Tenaga Kerja

Blueberry

Blueberry merupakan salah satu jenis buah-buahan yang sangat cocok untuk diet. Dalam setengah gelas buah blueberry terdapat 42 kalori, vitamin C, dan K.

Halaman:

Editor: Ujang Ican

Tags

Artikel Terkait

Terkini

Resep Sambal Goreng Ati Untuk Idul Adha

Jumat, 30 Juni 2023 | 22:10 WIB

3 Dalil Tentang Puasa Arafah Beserta Keutamannya

Kamis, 29 Juni 2023 | 18:25 WIB
X